Pengertian teks prosedur dan contoh teks prosedur
A.Pengertian Teks Prosedur
Teks prosedur adalah petunjuk yang berisi langkah-langkah dengan tujuan tertentu dan metode langkah demi langkah secara pasti dalam memecahkan suatu masalah.
B.Struktur teks prosedur
1.Tujuan
Bagian ini berisi tujuan kegiaan. Pembaca teks segera mengetahui tujuan kegiatan pada awal teks
2.Bahan-Bahan atau perlengkapan
Bagian ini berisi bahan-bahan atau perlengkapan demi mencapai tujuan
3.Langkah-langkah
Bagian ini berisi langkah-langkah untuk mencapai tujuan kegiatan berdasarkan berbagai bahan atau perlengkapan yang tersedia. Langkah-langhah harus dilakukan secara urut agar tujuan dapat tercapai. Dengan kata lain, ketidakurutan langkah-angkah mengakibatkan sutu kegiatan gagal mencapai tujuan
C.Contoh teks prosedur
Teks prosedur adalah petunjuk yang berisi langkah-langkah dengan tujuan tertentu dan metode langkah demi langkah secara pasti dalam memecahkan suatu masalah.
B.Struktur teks prosedur
1.Tujuan
Bagian ini berisi tujuan kegiaan. Pembaca teks segera mengetahui tujuan kegiatan pada awal teks
2.Bahan-Bahan atau perlengkapan
Bagian ini berisi bahan-bahan atau perlengkapan demi mencapai tujuan
3.Langkah-langkah
Bagian ini berisi langkah-langkah untuk mencapai tujuan kegiatan berdasarkan berbagai bahan atau perlengkapan yang tersedia. Langkah-langhah harus dilakukan secara urut agar tujuan dapat tercapai. Dengan kata lain, ketidakurutan langkah-angkah mengakibatkan sutu kegiatan gagal mencapai tujuan
C.Contoh teks prosedur
Cara membuat Lumpia
Lumpia yang merupakan versi Filipina dari Asian spring/egg roll dapat disajikan sebagai sebuah makanan pendamping atau hidangan pembuka. Dalam membuat lumpia, biasanya orang Vietnam menggunakan jenis kulit lumpia yang lebih tipis.Berikut akan dijelaskan resep membuat lumpia.
- 1 sdm (15 ml) minyak sayur atau minyak canola
- 455 g daging sapi giling
- 2 sdm bawang bombai yang dicincang halus
- 2 siung bawang putih (dihancurkan)
- 1 buah wortel (diparut)
- 4 buah jamur kancing (dicincang halus)
- 4 batang daun bawang (dicincang halus)
- 1 butir telur
- 1 sdt (2 g) merica hitam (ditumbuk)
- 1 sdt (6 g) garam
- 1 sdt (3 g) bawang putih bubuk
- 1 sdm kecap
- 30 lembar kulit lumpia siap pakai
- 475 ml minyak sayur atau minyak canola (untuk menggoreng)
- Campur semua bahan mentah menjadi satu.
- Masukkan isian lumpia di atas kulit lumpia kemudian gulunglah seperti cerutu dengan kedua ujung kulit lumpia terbuka.
- Goreng lumpia ke dalam wajan penggorengan yang berisi minyak dengan kedalaman 1 2,5 cm sampai berwarna cokelat keemasan, Anda juga bisa menambahkan minyak sesuai kebutuhan ketika sedang menggoreng
- Tiriskan lumpia di atas lap kertas.
Comments
Post a Comment